SMA Muhammadiyah 2 Medan memberangkatkan siswa dan siswi yang lolos pada tingkat Nasional pada ajang OMBN 2025 di Semarang
SMA Muhammadiyah 2 Medan mengucapkan Selamat & Sukses atas penyelenggaraan Olimpiade Muhammadiyah Berprestasi Nasional (OMBN) di Semarang, 24-25 Januari 2025. Selamat Kepada Ghibtah Zaki Syakira yang telah mendapatkan juara 1 pada bidang studi Kimia, M.Dafa Almutakhir mendapatkan juara 3 pada bidang studi Geografi, dan Divy Luna Fawazza mendapatkan juara 2 Photografi pada ajang OMBN 2025 di Semarang.